Selasa, 31 Maret 2015

Analisa Trading Forex AUDUSD Hari Ini 01 April 2015




Dolar Australia menutup bulan Maret sekaligus putaran kuartal pertama dengan penurunan. Dolar Aussie melemah kembali karena tidak adanya dukungan untuk investor mengambil posisi beli karena lebih mengantisipasi terhadap rencana pemangkasan suku bunga oleh RBA pada pertemuannya pekan depan.

Penjualan rumah baru di Australia naik lagi didukung permintaan yang kuat disektor multi unit, suvei industri menunjukannya Selasa kemarin.

Diprediksi Audusd akan bergerak naik menuju bolinger tengah 20 time frame D1 di level 0.7715. Jika tidak tembus 0.7715, maka audusd akan turun kembali menuju level 0.7555 pada  bolinger bawah 11 daily.
 
Harga Audusd tertinggi kemarin di level 0.7665 dan lowernya di level 0.7746.  
Author Lien Doe Zhang & Paulswen / Pin BB 2A6066FB
(01/04/2015  Pkl 07.00 Wib)

BURUAN REGISTER SINYAL TRADING SIMPRO SEKARANG JUGA CLICK HERE

Testimony Profit Trading :

Training Forex & Emas :

Follow Us On Twitter :
Analisa Forex : @ForexSimpro

Informasi Hubungi :

Team Simpro

HP/WA : 081380725502/081218920962/081287124092

Tidak ada komentar:

Posting Komentar